Sop Merah Luncheon Pronas

Sop Merah Luncheon Pronas
0
Keterangan
Durasi
25 menit
Metode
Direbus
Porsi
3 porsi
Meal Time
Dinner
Bahan
  • 1 kaleng Luncheon Ayam Pronas atau Luncheon Sapi Pronas, potong dadu
  • 100gr Makaroni Pronas, masak al dente
  • 1/2 klg Jagung Pipilan Pronas
  • 2 1/2lt air kaldu ayam
  • 1 pcs bawang bombay
  • 3 pcs tomat, iris tipis
  • 2 pcs daun bawang
  • 10 siung bawang putih, cincang kasar
  • 250gr saus tomat
  • 1 pcs kentang, potong dadu
  • 1 pcs wortel
  • 1 pcs seledri
  • Garam, lada, merica, gula, dan penyedap
Langkah Memasak
  1. Tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum

  2. Masukkan kaldu ayam dan wortel, rebus hingga wortel setengah matang. Lalu masukkan kentang dan saus tomat, masak hingga matang. Masukkan potongan Luncheon Ayam Pronas atau Luncheon Sapi Pronas dan Jagung Kernel Pronas

  3. Tunggu hingga semuanya matang, lalu masukkan Makaroni Pronas, aduk rata

  4. Tambahkan garam, lada, merica, gula, dan penyedap sesuai selera

  5. Sajikan selagi hangat

Komentar

Leave a Reply

Leave a Reply

Leave a Reply